Beberapa orang yang memilih untuk melakukan perawatan khususnya gigi dan mulut memilih untuk melakukan pemasangan implan gigi. Menggunakan gigi palsu sendiri membantu beberapa permasalahan gigi terutama seseorang yang kurang percaya diri Ketika giginya bermasalah.